Highlight:

Articles by Bung Eko

About Bung Eko (52 Articles)
Let's blog with happiness :)

Karawang New Industry City, kawasan industri terpadu nan modern di tepi jalan tol Jakarta-Cikampek

Selasa, 14 Juli 2020 // 0 Comments

APA yang terlintas di pikiranmu ketika mendengarkan nama Karawang? Yang pertama kali meloncat dari memori kebanyakan orang mungkin goyang Karawang, lalu deretan pabrik. Sedangkan yang masih pelajar atau mahasiswa akan menyebut Rengasdengklok. Satu yang rasanya belum banyak tahu adalah Karawang New Industry City (KNIC). Sesuai namanya, Karawang New [lanjutkan membaca...]

Mengenal empat kuadran artikel blog

Selasa, 25 Februari 2020 // 11 Comments

BERUNTUNG sekali saya mendapatkan buku yang berjudul Jangan Ngaku Blogger Kalau Nggak Bisa Nulis Buku! langsung dari penulisnya, yaitu bung Eko Nurhuda di Pemalang. Buku yang diberi endorsement oleh beberapa blogger yang namanya tak asing lagi, seperti Pak Mars (marsudiyanto.net), Pak Sawali (sawali.info), dan Duto Sri Cahyono (omkicau.com). Walau [lanjutkan membaca...]

Tips memilih web hosting terbaik untuk bisnis

Sabtu, 3 Agustus 2019 // 0 Comments

PUNYA rencana membangun website untuk bisnis? Sebelum mewujudkannya, pastikan satu hal ini: pilih layanan web hosting terbaik. Jangan sampai salah pilih, karena web hosting adalah investasi jangka panjang yang dapat mendongkrak bisnismu. Berikut beberapa tips yang dapat saya bagi. Ibarat toko, web hosting adalah ruko di mana kamu memajang barang [lanjutkan membaca...]